jogjacamps.blogspot.com - Lir Ilir. Itulah tembang kondang ciptaan Sunan Kalijaga. Syair itu diciptakan oleh Sunan Kalijaga itu untk berdakwah menyebarkan ajaran Islam di masyarakat Jawa. Tembang ni memang sangat populer. Bahkan, hingga kini, umat muslim di nusantara, khususnya Jawa, masih sering mendengarkan maupun melantunkan tembang ini. Dan saat Idul Adha yg lalu, tembang karya Raden Mas Said itu diperdengarkan di Yaman oleh mahasiswa Indonesia yg berkuliah di Imam Shafie College Hadramaut. Semula, para mahasiswa yg tengah liburan itu melantunkan salawat dan qasidah bernada Padang Pasir. Tibalah di penghujung acara. Sekelompok mahasiswa Indonesia melantunkan tembang Lir Ilir. Dan hasilnya, mahasiswa yg berada di sana terpesona. Mereka terlarut dgn tembang itu. Meski tak memahami bahasa tembang itu, mahasiswa yg mayoritas dari Timur Tengah turut menikmati tembang itu sambil tersenyum.
Sumber:http://dream.co.id/your-story/tembang-sunan-kalijaga-mempesona-yaman-150929d.html
Sumber:http://dream.co.id/your-story/tembang-sunan-kalijaga-mempesona-yaman-150929d.html
other source : http://allnewimn.blogspot.com, http://bbc.co.uk, http://instagram.com
0 Response to "Tembang Sunan Kalijaga Populer di Negeri Yaman - Dunia"
Post a Comment